Wednesday, January 4, 2012

CentOS

CentOS, yang merupakan singkatan untuk Community Enterprise OperatingSystem, adalah hasil dari kelompok kontributor open source dan pengguna yang bekerja sama untuk mengembangkan solusi Linux yang tersedia secara bebas untuk pengguna yang tidak memerlukan banyak dukungan komersial untuk mencapai tujuan mereka.

KELEBIHAN LINUX
- CentOS sangat kompatibel dengan RH
- Merupakan OS freeware yang sangat handal untuk skala Enterpise
- Merupakan satu-satunya OS freeware yang didukung resmi oleh CPanel
- Drivers RHEL dapat dipakai oleh CentOS karena isi CentOS adalah RHEL

Kekurangan CentOS
- Tergantung pada distro RH. Karena itu CentOS selalu keluar setelah RH
- Kata "enterprise" membuat pemula takut dan memilih Fedora
- Penampilan website CentOS yang kurang menarik
- Kurangnya dokumentasi mengenai CentOS secara khusus

0 comments:

Post a Comment

LOVEMYLIFE © 2008. Design by :Yanku Templates Sponsored by: Tutorial87 Commentcute